9 Jenis Akad Bank Syariah yang Perlu Kamu Ketahui Sebelum Mulai Transaksi!
Semua artikel
11 Jan 2023
Bank syariah mempunyai sistem serta cara pengelolaan keuangan yang berbeda dengan bank konvensional. Dalam setiap interaksi dengan para nasabah, bank syariah menggunakan akad atau perjanjian yang berdasarkan aturan syariat. Akad bank syariah bertujuan untuk menghindarkan nasabah dari transaksi mengandung riba, maysir, gharar, dan transaksi yang dilarang lainnya. Dalam Al-Quran dan hadis, terdapat larangan yang jelas […]